Tak Sembarangan, ini 5 Pertimbangan Sebelum Dokter Memutuskan Operasi Sesar

By Saeful Imam, Minggu, 18 Februari 2018 | 14:38 WIB
Hal yang akan terjadi setelah operasi sesar ()

Penelusuran denyut jantung bayi menjadi penyebab 23 persen dari kasus sesar.

Denyut jantung bayi akan naik dan turun sepanjang proses kelahirannya.

Tetapi ketika detak jantung terus dilacak di atas kertas, tim dokter akan berusaha memperbaikinya.

Lalu dokter biasanya akan menyarankan Ibu untuk dioperasi saja.

BACA JUGA : Sedikit yang Tahu, Ini 4 Manfaat Kurma Agar Ibu Cepat Pulih Usai Melahirkan

Posisi kepala bayi belum di bawah

Sebanyak 17 persen dari proses sesar terjadi saat janin mengalami malpresentasi, yaitu ketika posisi kepala bayi tidak di bawah terlebih dahulu.

Saat ini operasi sesar terjadi pada 85 persen kelahiran bayi, meskipun banyak bayi bisa diarahkan lebih dulu ke posisi yang tepat.

Mengandung bayi kembar

Tujuh persen dari operasi sesar dikarenakan ibu melahirkan bayi kembar.

Seringkali, salah satu dari bayi kembar berada dalam posisi yang salah. Walau begitu, kelahiran normal masih tetap bisa berjalan.

Caranya dengan memotivasi pasien untuk mencoba kelahiran lewat vagina.