Tak Banyak yang Tahu Jika Asam Jawa Memiliki Ragam Manfaat Ajaib yang Dibutuhkan Oleh Tubuh

By Ruby Rachmadina, Sabtu, 10 Juli 2021 | 19:00 WIB
Ragam manfaat asam jawa. (freepik/ Narong27)

Nakita.id - Asam jawa merupakan bahan bumbu dapur yang sangat populer dalam menambah cita rasa masakan.

Rasanya yang masam membuat biji asam jawa seringkali ditemukan dalam campuran masakan.

Selain dikenal sebagai campuran bumbu, ternyata asam jawa dimanfaatkan untuk kesehatan tubuh.

Baca Juga: Nyesel Baru Tahu Ada Rahasia yang Bikin Badan Kurus dalam Hitungan Hari dengan Rutin Minum Air Rebusan Asam Jawa, Ini Buktinya

Tak hanya itu saja, asam jawa juga seringkali digunakan untuk bahan baku kosmetik lho.

Berkat kandungannya tersebut, membuat asam jawa memiliki ragam manfaat yang dibutuhkan oleh tubuh.

Melansir laman stylecraze terdapat inilah manfaat lainnya yang dihasilkan oleh asam jawa untuk  tubuh.