Dijamin Se-Indonesia Girang, Rahasia Bagaimana Cara Memangkas Tagihan Listrik Ternyata Gampang Banget

By Riska Yulyana Damayanti, Minggu, 18 Juli 2021 | 07:00 WIB
Cara memangkas tagihan listrik (Freepik.com/ rawpixel.com)

4. Gunakan lebih sedikit air panas

Tidak hanya itu, bagaimana cara memangkas tagihan listrik juga bisa dilakukan dengan sejarang mungkin menggunakan air panas

Pemanasan air membutuhkan banyak energi.

Tidak perlu mandi air dingin, tetapi memperhatikan berapa banyak air panas yang digunakan, dan bagaimana air dipanaskan, dapat menghemat banyak listrik dan uang.

Baca Juga: Ibu Ini Bagikan Trik Menghemat Listrik, Bisa Pangkas Tagihan Hingga Rp 600 Ribu Per Bulan!

5. Tips lainnya

Jangan membuka oven saat sedang digunakan, karena dapat melepaskan panas dan oven harus menggunakan energi ekstra untuk menghasilkan lebih banyak.

Jangan berdiri di depan lemari es dengan pintu terbuka saat mencoba memutuskan apa yang akan dimakan. Buka dan tutup secepat mungkin.

Moms juga harus memeriksa segel di lemari es dan menggantinya jika sudah aus.