Tolong Jangan Sampai Kecolongan, Konsumsi Jagung Manis dengan Cara Seperti Ini Terbukti Bisa Bahayakan Kesehatan

By Diah Puspita Ningrum, Senin, 19 Juli 2021 | 12:15 WIB
Bahaya jagung manis yang sering tidak diketahui orang lain (freepik)

Melansir dari Kompas.com, penyakit listeria adalah infeksi yang disebabkan makan makanan yang terkontaminasi bakteri Listeria monocytogenes.

Penyakit dengan nama lain listeriosis ini memang bisa merenggut nyawa pada orang dengan kondisi daya tahan tubuh lemah dan manula.

Penderita yang sudah terinfeksi bakteri listeria bisa merasakan gejala ringan sampai berat.

Baca Juga: Auto Bikin Seantero Jagat Girang, Terungkap Solusi Ampuh Menghilangkan Bau Kaki Langsung dari Ahlinya yang Ternyata Semudah Ini

Gejala pun bisa muncul dalam hitungan hari atau selang lebih dari 30 hari setelah penderita mengonsumsi bakteri yang terkontaminasi listeria.

Namun, untuk menentukan diagnosis penyakit listeria, dokter umumnya melakukan tes darah atau urine.

(Artikel ini sudah tayang di Gridpop dengan judul: Tolong Jauhi Segera, Nikmatnya Tak Sebanding dengan Bahayanya, Konsumsi Jagung Manis Ternyata Bisa Sebabkan Kematian Dini, Ahli Ungkap Alasannya)