Mulai Sekarang Stop Pakai Headset Saat Hendak Tidur Jika Tidak Ingin Mengalami Hal Mengerikan Ini

By Shinta Dwi Ayu, Senin, 19 Juli 2021 | 18:45 WIB
Bahaya mendengarkan headset saat hendak tidur (Pixabay.com)

Nakita.id - Musik merupakan salah satu hiburan yang tentu saja bisa membuat suasana hati tenang.

Musik sendiri bermanfaat untuk menaiki mood seseorang.

Bahkan, di saat sedih, senang, kecewa, pasti banyak orang yang memilih musik untuk menenangkan hatinya.

Baca Juga: Stop Penggunaan Headset Saat Tidur, Jika Nekat Dilakukan Bahaya Kesehatan Ini Akan Mengintai

Ada banyak jenis aliran musik yang bisa didengarkan sesuai dengan selera.

Apalagi, di zaman yang sudah canggih seperti sekarang ini, Moms dan Dads bisa mendengarkan musik hanya dengan menggunakan ponsel.