Pasti Belum Banyak yang Tahu, Ternyata Tidur Pakai Celana Dalam Bisa Buat Tubuh Alami Hal Tak Terduga Ini

By Shinta Dwi Ayu, Senin, 26 Juli 2021 | 19:45 WIB
Bahaya menggunakan celana dalam saat tidur (Kolase foto Pexels.com & Freepik.com)

“Jika daerah vital ditutup, terutama oleh kain yang tidak lembab atau menyerap, maka kelembapan yang terkumpul dapat menciptakan tempat berkembang biak yang sempurna untuk ragi,” ucap Dweck. Ya, mengenakan celana dalam selama semalaman bisa membuka jalan bagi infeksi, seperti bakteri vaginosis dan jamur. Hal itu disebabkan oleh meningkatnya suhu dan sirkulasi darah yang rendah.

Baca Juga: Ibunya Meninggal Usai Terpapar Virus Covid-19, Begini Kondisi Terkini Amanda Manopo

Selain itu, Moms juga disarankan untuk menggunakan celana dalam yang berbahan katun.

Sebab, bahan tersebut lebih mudah menyerap air dan keringat, sehingga kemaulan tidak lagi mudah lembap.

Jika kemaluan tidak lembap, maka risiko infeksi jamur pada kemaluan pun akan berkurang.