Emak-emak Pasti Nyesel Baru Tahu, Terungkap Cangkang Telur yang Kerap Dibuang Bisa Bikin Tanaman di Rumah Jadi Seperti Ini

By Diah Puspita Ningrum, Minggu, 8 Agustus 2021 | 19:25 WIB
Manfaat tak terduga cangkang telur untuk tanaman (Freepik/ ZHOUHAO)

3. Mencegah kucing berkeliaran di sekitar tanaman

Bukan hanya berkeliaran, kucing seringkali buang air di pot tanaman.

Cegah hal tersebut dengan menaburkan cangkang kulit telur di sekitar tanaman yang sering didatangi kucing.

Selain tidak menyukai kulit telur, kucing juga merasa tidak nyaman jika menginjak atau tersentuh kulit telur.

4. Menjadi kompos

Cangkang telur juga dapat mencukupi kebutuhan kalsium pada tanaman.

Kulit telur juga dapat menjaga tingkat kestabilan pH kompos.

Baca Juga: Hanya Dalam Hitungan Menit, Cicak di Rumah Dijamin Mati Bersamaan Hanya dengan Cabai, Simak Cara Mudahnya

Pastikan cangkang kering sebelum mulai menaburkannya pada tanaman sehingga tidak menarik hama yang tidak diinginkan.

5. Pot bibit

Cangkang telur juga bisa dimanfaatkan sebagai pot untuk menanam bibit, sehingga tidak perlu lagi mengeluarkan biaya untuk membeli pot.

Siapkan setengah cangkang kulit telur dan isi dengan sedikit tanah.

Kemudian masukkan bibit dan siram dengan sedikit air.

(Artikel ini sudah tayang di Kompas.com dengan judul: 5 Manfaat Cangkang Telur untuk Tanaman Hias)