Ini Waktu Yang Ideal Untuk Melakukan USG 4 Dimensi Saat Hamil

By Fadhila Auliya Widiaputri, Jumat, 23 Februari 2018 | 17:07 WIB
()

Dengan USG 4D, moms bisa melihat aktivitas janin secara lebih jelas, misalnya saat tersenyum, menguap atau gerakan lain.

Tidak hanya itu, Moms juga bisa melihat bagian tubuh janin secara lebih nyata.

Baca Juga: Ingin Mencoba USG 4 Dimensi, Ini Waktu yang Tepat Melihat Betapa Lucunya Calon Bayi

Misalnya, saat Moms penasaran dengan jenis kelamin janin.

Dengan USG 4D, kondisi itu dapat terlihat lebih jelas. 

Tarif USG 4D

USG 4 dimensi tidak hanya membantu orangtua yang penasaran melihat buah hatinya, tapi juga membantu dokter kandungan dalam mendeteksi kemungkinan adanya gangguan.

Sebut saja saat dokter menemukan abnormalitas pada janin, serta kondisi organ-organ tubuh janin, sehingga dokter bisa segera melakukan langkah-langkah penanganan.

Lebih dini tindakan dilakukan, lebih baik.