Tidak Hanya Berhenti Merokok, Berikut Beberapa Cara yang Bisa Membantu Meredakan Gusi Berdarah

By Lolita Sianipar, Senin, 16 Agustus 2021 | 11:58 WIB
berikut beberapa cara meredakan gusi berdarah (Freepik)

Nakita.id - Apakah Moms pernah merasakan gusi berdarah

Gusi berdarah dapat disebabkan dari berbagai hal, salah satunya adalah gingivitis.

Gingivitis terjadi ketika plak yang merupakan lapisan bakteri menumpuk di gigi.

Penumpukan ini terjadi karena konsumsi rutin kita akan zat seperti pati dan gula.

Jika menumpuk lebih dari beberapa hari di gigi, plak dapat menyebabkan beberapa jenis penyakit gusi. 

Cara terbaik menyembuhkan gusi berdarah ialah menjaga kebersihan gigi, Moms bisa meredakan gusi berdarah dengan beberapa obat-obatan rumahan.

Baca Juga: Dua Kali Sehari Cuma 10 Menit, Tempelkan Pasta Kunyit ke Gusi Bengkak dan Rasakan Manfaatnya yang Luar Biasa