Perempuan Pecinta Kulit Glowing Nyesel Baru Tahu, Hanya Mengoleskan Ampas Kelapa ke Wajah Bisa Buat Wajah Cerah Dalam Seminggu

By Kirana Riyantika, Senin, 16 Agustus 2021 | 12:17 WIB
Ampas kelapa ternyata bisa membuat kulit jadi glowing (Pexels/Cottonbro)

Selain itu lidah buaya juga memberikan efek melembapkan kulit sehingga bisa memberikan perlindungan dari risiko kulit kering dan dampak dari paparan sinar UV.

Cara membuat masker wajah organik dari ampas kelapa sangat mudah, yaitu:

1. Campur semua bahan dengan baik, atau haluskan dalam blender dapur.

2. Kemudian cukup oleskan campuran tersebut sebagai masker wajah, dan biarkan melembutkan dan merawat kulit selama 10 menit.

3. Setelah selesai gunakan pasta yang masih lembab di wajah sebagai scrub saat mengeluarkannya.

Baca Juga: Selama Ini Salah Kaprah, Minum Air Kelapa Dicampur Jeruk Nipis Faktanya Tidak Bisa Sembuhkan Covid-19 Justru Bisa Sebabkan Penyakit Serius yang Mengancam Nyawa

4. Pegang wajah Moms di atas wastafel, dan perlahan gosok wajah dengan gerakan memutar. Ini akan menghilangkan sel-sel kulit mati dan pasta.

5. Bilas wajah setelahnya dengan air hangat. Lakukan seminggu dua kali untuk mendapatkan hasil optimal.

Wah, mudah sekali kan Moms? Selamat mencoba!