Nakita.id - Mendapat anugerah keturunan baik laki-laki atau perempuan tentu sama-sama membahagiakan dan membanggakan.
Hanya saja memang sebagai orang tua memerlukan strategi tersendiri untuk mendampingi tumbuh kembang anak.
Salah satunya adalah perempuan, karena masih banyak diskriminasi gender terutama pada perempuan.
Maka dari itu orang tua perlu tahu cara membesarkan anak perempuan supaya tidak mendapatkan diskriminasi.
Selain itu, agar tumbuh menjadi wanita dewasa yang tangguh dan berkepribadian baik.
Lalu, bagaimana cara orang tua membesarkan anak perempuan sesuai perkembangan zaman?