Benarkah Sering Sakit Punggung Bisa Jadi Ciri-ciri Hamil Bayi Kembar? Begini Penjelasannya Moms

By Shinta Dwi Ayu, Selasa, 24 Agustus 2021 | 17:30 WIB
Ciri-ciri hamil bayi kembar (Freepik.com/dashu83)

Melansir dari Momjunction, keluhan sakit punggung merupakan akibat dari penambahan berat badan berlebih, pembesaran rahim, dan kelebihan aktivitas hormonal. Pasalnya, saat Moms hamil anak kembar, berat badan Moms akan bertambah lebih cepat. Untuk mengatasi sakit punggung tersebut, Moms bisa berdiri dengan tegak dan memegang dada untuk membantu merasa lebih rileks.

Baca Juga: Ciri-ciri Hamil Trimester Kedua, Jenis Kelaminnya Sudah Bisa Diketahui hingga Perkembangan Janin Pastikan untuk memakai sandal yang tidak berhak tinggi dan hindari mengunci lutut Moms saat duduk.

Nah, itu dia Moms penjelasan tentang sering sakit punggung sebagai ciri-ciri hamil bayi kembar.