Semudah Membalik Telapak Tangan Moms, Gigi Kuning Bisa Kembali Putih Bersih Bebas Karang Gigi Dalam Sekejap Cuma Bermodal Seledri, Begini Caranya

By Aullia Rachma Puteri, Jumat, 27 Agustus 2021 | 10:15 WIB
Memutihkan gigi kuning dengan seledri (Pexels.com)

Ya, Moms bisa memanfaatkan seledri untuk memutihkan gigi kuning.

Moms pasti sudah tak asing lagi tentunya dengan seledri.

Seledri merupakan salah satu tumbuhan yang biasa digunakan untuk campuran setiap masakan.

Seledri bahkan memiliki aroma segar yang khas, membuat masakan jadi lebih beraroma.

Baca Juga: Nyesel Banget Baru Tahu, Noda Kuning di Gigi Bisa Rontok Seketika Hanya dengan Bermodal Kulit Pisang, Ini Tipsnya

Nah, trik memutihkan gigi kuning dengan seledri ini sebenarnya sudah dilakukan sejak lama oleh nenek moyang kita.

Melansir dari Natural Health Mag, seledri akan menetralisir bakteri streptococcus yang membuat noda kuning di gigi.

Seledri juga memiliki kandungan vitamin K yang bisa memperkuat gigi dan mengatasi masalah gigi lainnya.

Nah, sudah jelas kan Moms bagaimana cara kerja seledri untuk memutihkan gigi kuning.