Pernah Dengar Kehamilan Mola? Cari Tahu juga Ciri-ciri Hamil Mola yang Jarang Disadari Moms

By Aullia Rachma Puteri, Minggu, 29 Agustus 2021 | 13:00 WIB
Ciri-ciri hamil mola yang jarang Moms ketahui (Pexels.com)

 

- Pendarahan berwarna merah cerah atau keluar flek cokelat tua selama trimester pertama kehamilan

- Mual dan muntah yang parah

- Terkadang keluar kista mirip anggur dari vagina

- Nyeri panggul atau rasa tidak nyaman di area panggul

Selain ciri-ciri hamil mola di atas, terkadang kehamilan mola juga menunjukkan gejala:

- Kandungan berukuran lebih besar dan tumbuh lebih cepat ketimbang kondisi biasanya

 

Baca Juga: Catat Ya! Inilah Ciri-ciri Hamil Saat Menyusui Bayi, Sangat Berbeda dari Tanda Hamil Muda Biasanya Moms

- Tekanan darah tinggi

- Preeklamsia

- Muncul kista ovarium

- Anemia Kelenjar tiroid terlalu aktif atau hipertiroid

Sebelum terlambat, jika ada ciri-ciri hamil mola di atas, sebaiknya Moms segera memeriksakan diri ke dokter.

(Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "4 Ciri-ciri Hamil Anggur, Ibu Hamil Perlu Tahu")