Siapa Sangka, Cara Menyimpan Alpukat Agar Cepat Matang Ternyata Gampang Banget Seperti Membalikkan Telapak Tangan, Yuk Cari Tahu!

By Cecilia Ardisty, Senin, 30 Agustus 2021 | 11:00 WIB
Cara menyimpan alpukat agar cepat matang (Freepik.com/Dragana_gordic)

Nakita.id - Selain enak, alpukat bisa dibuat menjadi berbagai masakan mulai dari salad hingga minuman seperti jus.

Tak hanya bisa dibuat menjadi berbagai masakan, alpukat baik untuk kesehatan karena kandungan nutrisi, vitamin, dan mineralnya.

Namun, ketika membeli alpukat belum matang dengan sepenuhnya, maka Moms butuh tahu cara menyimpan alpukat agar cepat matang.

Baca Juga: Moms, Yuk Kenali 4 Jenis Batuk Pada Anak dan Cara Meredakannya

Alpukat yang matang dan harus segera dimakan karena mudah busuk mempunyai ciri-ciri terasa lunak saat dipegang.

Menurut penelitian, alpukat tinggi lemka tak jenuh tunggal yang membantu melindungi dari penyakit jantung dan menurunkan tekanan darah.

Lantas, bagaimana cara menyimpan alpukat agar cepat matang? Yuk, simak penjelasannya.