Nakita.id - Pernahkah Moms merasa menggigil secara tiba-tiba saat sedang tertidur?
Biasanya seseorang menggigil saat tidur jika ia dalam kondisi demam yang cukup tinggi.
Namun terkadang seseorang bisa menggigil dalam tidur padahal tidak sedang demam dan tidak pula sedang sakit.
Lalu mengapa badan bisa menggigil saat tidur?
Melansir Cleveland Clinic, ada beberapa kondisi yang menyebabkan seseorang menggigil saat tidur.
1. Kedinginan
Menggigil adalah salah satu tanda tubuh sedang mengendalikan suhu intinya.