Hal Menakjubkan yang Terjadi Pada Janin Jika Bahagia Selama Hamil

By Gisela Niken, Rabu, 28 Februari 2018 | 16:54 WIB
Kenapa Moms harus bahagia saat hamil? ()

Nakita.id - Moms memang harus membuat kehamilan menjadi bahagia

Tidak hanya mood Moms menjadi lebih baik, ternyata ada manfaatnya untuk janin.

Mulai sekarang cobalah untuk meluangkan waktu bersenang-senang.

Sebab, ini yang terjadi pada janin jika Moms merasa bahagia selama hamil.

BACA JUGA: Kaldu Daging Paling Baik Direbus Air Dingin atau Air Mendidih? Ini Jawabannya

1.Meningkatkan perkembangan sistem saraf janin

Kebahagiaan yang dirasakan berkat rasa sayang yang didapat dari Dads misalnya akan membuat Moms tidak mudah stres.

Perasaan bahagia dan relaks akan mengurangi kandungan kortisol, hormon yang muncul akibat stres.

Produksi hormon ini dapat menurunkan fungsi kekebalan tubuh.

Maka, tindakan sederhana yang Dads lakukan seperti memijat tubuh Moms dapat mengurangi kadar kortisol.

Tidak hanya baik bagi tubuh Moms, hal ini dapat meningkatkan perkembangan sistem saraf janin.

2.Meningkatkan kekebalan tubuh saat bayi lahir