Benarkah Kandungan Metal yang Tinggi Membuat Pewarnaan Rambut Tidak Sesuai Ekspektasi? Berikut Ini Penjelasannya

By Lolita Sianipar, Kamis, 16 September 2021 | 20:20 WIB
Pewarnaan rambut yang tepat (Freepik.com/haritanita)

Molekul Glicoamine ini berada dalam produk Metal DX yang dikeluarkan oleh L’Oréal Professionnel. 

“Setelah mencoba servis Metal DX di salon, terbukti hasil pewarnaannya bisa sesuai ekspektasiku dan rambut masih tetap sehat," kata Patricia Gouw, model, presenter, dan content creator dalam acara webinar "Peluncuran Resmi Mental DX," Kamis (16/9/2021). 

"Tidak hanya itu saja, produk yang aku pakai untuk treatment di rumah juga penting, karena aku pastinya ingin memastikan kalau rambut aku yang sudah sesuai ekspektasi ini terus terlindungi dari kandungan metal," lanjut Patricia Gouw. 

Berikut tiga protokol Metal DX di salon untuk hasil pewarnaan sesuai ekspektasi:

1. Metal DX Professional Pre-treatment untuk menetralisir metal sebelum pewarnaan, balayage, dan lightening dengan kandungan Glicoamine 10%.

2. Metal DX Professional shampoo untuk membersihkan metal yang menempel pada serat rambut setelah pewarnaan.

3. Metal DX Professional Care untuk menjaga kekuatan batang rambut dengan kandungan Aminosilane 2% atau gunakan juga Metal DX Professional Mask yang melindungi helai rambut dari penempelan partikel. 

Nah, itu dia Moms tiga protokol Metal DX di salon untuk hasil pewarnaan sesuai ekspektasi. 

Baca Juga: Ini Cara Hapus Sisa Cat Rambut di Kulit Kepala, Waspadai Iritasi!