Bisa Berikan Efek Ngeri untuk Satu Rumah, Mulai Sekarang Tolong Stop Terlalu Sering Makan Ayam dengan Alasan Apapun, Ini Bahayanya untuk Kesehatan

By Diah Puspita Ningrum, Rabu, 29 September 2021 | 12:30 WIB
Berhenti konsumsi daging ayam setiap hari karena bisa bahayakan kesehatan (Freepik)

Nakita.id - Menu makanan ayam hampir selalu tersedia di meja makan orang Indonesia, selain karena harganya murah, ayam juga menjadi sumber protein murah.

Olahan ayam pun juga beragam, jadi tidak heran jika Moms gemar memasak ayam untuk menyenangkan keluarga.

Karena digemari sejuta umat ini pula, Moms perlu tahu tentang efek konsumsi ayam bagi tubuh dan kesehatan.

Baca Juga: Rahasia Ayam Kremes Renyah dan Nikmat ala Warung Makan Tanpa Pakai Baking Powder, Begini Caranya

Melansir Kompas.com, secara umum ayam mengandung beraneka nutrisi seperti protein, vitamin A, vitamin B1, B3, B5, B6, dan B12, vitamin D, vitamin E, vitamin K dan berbagai mineral seperti zinc, fosfot, zat besi, dan lain-lain.

Namun, kandungan gizi dalam ayam akan berbeda-beda tergantung bagian mana yang dikonsumsi dan cara pengolahannya.

Kendati memiliki kandungan gizi yang luar biasa, namun ternyata mengonsumsi daging ayam terlalu sering justru memicu bahaya mengerikan untuk tubuh loh.