Selamat Tinggal Perangkap dan Racun, Cuma Modal Bubuk Cokelat Tikus di Dalam Rumah Bisa Pergi Satu Persatu dan Tak Akan Kembali Lagi, Begini Cara Kerjanya

By Aullia Rachma Puteri, Senin, 4 Oktober 2021 | 07:00 WIB
Cara mengusir tikus dengan bubuk coklat (Kolase foto Pexels.com)

Nakita.id - Wah, pasti semua Moms jengkel kalau ada tikus di dalam rumah.

Sebetulnya, habitat tikus bukanlah di dalam rumah, melainkan di tempat-tempat yang kotor dan bau.

Tapi, tak bisa dipungkiri kalau tikus bisa masuk ke dalam rumah. Ada banyak faktor yang memengaruhi tikus bisa masuk ke dalam rumah.

Pertama, tikus tersesat dan tak bisa kembali ke habitat aslinya.

Baca Juga: Pantas Saja Tikus di Rumah Tak Segera Pergi Meski Sudah Diracun, Ternyata Ini Kebiasaan Sepele yang Dilakukan di Rumah yang Memicu Tikus Terus Kembali ke Rumah

Kedua, tikus memang sengaja masuk ke dalam rumah untuk mengambil makanan.

Inilah yang membuat Moms jengkel hingga akhirnya mencari cara mengusir tikus dari rumah.

Bukan apa-apa, kalau tikus masuk ke dalam rumah semua jadi berantakan.

Perabotan di dalam rumah bisa rusak, kabel-kabel di dalam rumah bisa rusak dan menyebabkan korsleting listrik, dan peralatan masak Moms juga ikutan rusak.