Modalnya Cuma Ampas Kopi, Telapak Kaki Pecah-pecah dan Super Kasar Bisa Kembali Halus Seperti Kulit Bayi, Begini Cara Pakainya

By Shinta Dwi Ayu, Sabtu, 9 Oktober 2021 | 10:19 WIB
Cara mengatasi telapak kaki pecah-pecah dengan kopi. (Kolase Nakita.id/ Pexels)

Nakita.id - Kaki merupakan bagian tubuh yang begitu penting.

Tanpa kaki yang sehat dan kuat maka Moms pun akan sulit menjalani aktivitas sehari-hari.

Maka dari itu kesehatan dan kebersihan kaki pun harus dijaga agar tidak mengalami masalah.

Salah satu masalah yang sering kali terjadi pada kaki adalah telapak yang pecah-pecah.

Baca Juga: Nyesal Baru Tahu, Menaburkan Bubuk Cabai ke Telapak Kaki Sebelum Tidur Ternyata Bisa Buat Tubuh Mengalami Hal Luar Biasa Ini

Telapak kaki yang pecah-pecah tentu saja membuat Moms tidak nyaman.

Selain itu sering juga membuat banyak orang merasa malu dan tidak percaya diri.

Ada banyak penyebab yang bisa membuat telapak kaki pecah-pecah.

Misalnya kulit telapak kaki yang begitu kering sehingga membuatnya mudah retak.

Kulit telapak kaki bisa kering juga disebabkan karena faktor cuaca.

Misalnya terlalu panas atau pun dingin bisa berpotensi membuat telapak kaki pecah-pecah.

Jika telapak kaki sudah terlanjur pecah-pecah maka akan sulit kembali menjadi halus.

Baca Juga: Bukan Cuma Baking Soda, 3 Bahan yang Ada di Rumah Ini Juga Bisa Buat Telapak Kaki Halus dan Lembut Seperti Bayi

Namun sulit bukan berarti tidak bisa dong Moms? Tak perlu khawatir ada banyak sekali bahan alami yang bisa Moms coba untuk mengatasi telapak kaki pecah-pecah.

Nah salah satu bahan alami yang bisa digunakan adalah ampas kopi.

Ampas kopi sendiri mengandung banuak antioksidan yang berguna untuk memperbaiki sel-sel kulit yang rusak.

Dengan menggunakan ampas kopi, telapak kaki pecah-pecah dan super kasar bisa kembali halus lagi seperti kulit bayi. Nah berikut cara mudahnya melansir dari Tribunnews.com:  Caranya, seduh kopi dan biarkan seduhan menjadi dingin lalu rendam kaki.

Baca Juga: Coba Masukkan Beberapa Siung Bawang Putih ke Dalam Kaus Kaki, Perubahan Ini yang Dirasakan Tubuh Gunakan ampas kopi untuk menggosok telapak kaki yang kasar.

Dengan begitu kulit telapak kaki pecah-pecah dan super kasar bisa kembali halus dalam waktu cepat.

Jangan lupa untuk mencoba ya Moms.