Moms dan Dads Harus Tahu, Ini Lo Cara agar Si Kecil Mau Menceritakan Kesehariannya

By Shannon Leonette, Sabtu, 9 Oktober 2021 | 15:57 WIB
Moms dan Dads, ini lo cara agar Si Kecil menceritakan kesehariannya (Freepik.com/pvproductions)
@parenting.with.dr.siggie

#parentingtips #positiveparenting #realparentingmoments #parentlife #realparenthood #backtoschool

♬ original sound - Parenting.With.Dr.Siggie

Dalam video tersebut, pertanyaan "Bagaimana keseharianmu di sekolah hari ini?" bisa dibilang terlalu luas, dan terlalu umum.

Pertanyaan tersebut, walau mudah untuk dijawab oleh orang dewasa, akan tetapi sulit untuk dijawab oleh anak-anak lo, Moms dan Dads.

Padahal, Si Kecil sudah melewati hari-hari yang panjang di sekolah.

Terlebih, Si Kecil telah mengalami berbagai macam pengalaman dan pelajaran yang terjadi di sekolah.

Sebagai gantinya, Moms dan Dads bisa coba tanyakan pertanyaan-pertanyaan spesifik seperti ini.

Baca Juga: Happy Moms Happy Ramadan Jadi Momen Tepat Ajarkan Si Kecil Lebih Dekat dengan Sang Pencipta Lewat Aktivitas Keseharian Sederhana

"Saat jam istirahat, kamu duduk dengan siapa?"

"Apakah gurumu mengatakan sesuatu yang lucu hari ini?"

Atau, "Apakah ada yang kesal di kelas hari ini?"

Dan masih banyak lagi pertanyaan spesifik lainnya yang bisa Moms dan Dads tanyakan, lo.

Mungkin sampai di sini Moms dan Dads penasaran, "Kenapa harus spesifik ya pertanyaannya?"