Coba Iseng Oleskan Kulit Jeruk ke Pinggir Pot Tanaman di Rumah, Moms Dijamin Pasti Bakal Terkejut Lihat Hasilnya

By Shinta Dwi Ayu, Rabu, 13 Oktober 2021 | 10:01 WIB
Manfaat kulit jeruk untuk tanaman di rumah. (Kolase Nakita.id/ Pexels)

Untuk membuat tanaman subur bukan hanya dengan rajin merawatnya saja.

Namun juga harus menggunakan pupuk berkualitas baik.

Sebagian besar Moms atau Dads yang gemar mengoleksi tanaman pasti akan rela mengeluarkan banyak uang demi membeli pupuk berkualitas tinggi untuk membuat tanaman di rumahnya subur.

Akan tetapi Moms dan Dads saat ini harus tahu, tanaman di rumah bisa subur dengan menggunakan bahan-bahan alami.

Baca Juga: Hasilnya Sungguh Mengejutkan, Siramkan Campuran Bawang Putih dan Air ke Tanaman, Moms Pasti Nyesel Jika Tidak Mencobanya

Salah satu bahan alami yang bisa digunakan adalah kulit jeruk.

Kebanyakan orang selama ini membuang begitu saja kulit jeruk karena dianggap tidak berguna.

Padahal oleskan kulit jeruk di pinggir pot tanaman saja bisa datangkan manfaat luar biasa.