Jangan Sampai Moms Nyesal karena Terlambat Tahu, Ini 3 Penyakit yang Rentan Terjadi Setelah Muncul Dua Garis Biru pada Test Pack

By Ratnaningtyas Winahyu, Sabtu, 16 Oktober 2021 | 16:00 WIB
Penyakit yang tentan terjadi saat hamil (Freepik.com)

Nakita.id – Hati-hati, tiga penyakit ini rentan terjadi saat hamil.

Sebagian besar pasangan pasti senang bila setelah menikah muncul hasil test pack yang menunjukkan dua garis biru.

Akan tetapi, tak hanya berbahagia, Moms juga perlu waspada.

Ya, waspada dan harus lebih menjaga kesehatan.

Baca Juga: Sayang Banget Masih Banyak yang Lupa, Padahal Hal-hal Sederhana Ini Penting Dilakukan Ibu Hamil Sejak Dua Garis Biru Muncul

Bukan tanpa alasan kesehatan sangatlah penting ketika hamil.

Pasalnya, kondisi kesehatan ibu hamil terbilang lebih rentan terkena penyakit.

Terutama, beberapa penyakit ini yang sering menimpa ibu hamil.

Wah, apa saja ya penyakit yang sering terjadi saat hamil?