Tak Perlu Keluar Banyak Biaya! Modalnya Cuma Es Batu, Lemon, dan Madu, Begini Cara Mengatasi Jerawat di Dagu dengan Bahan-bahan Alami

By Kintan Nabila, Selasa, 19 Oktober 2021 | 18:45 WIB
Mengatasi jerawat di dagu dengan es batu (pixabay.com)

Apabila Moms ingin menghilangkan dan mencegah timbulnya jerawat di dagu yang membandel.

Coba mulai sekarang hindari makanan yang memicu pertumbuhan jerawat, seperti produk olahan susu, makanan cepat saji, dan makanan tinggi lemak. 

Baca Juga: Nggak Nyangka, Ternyata Jerawat Bisa Teratasi dengan Mudah Hanya Bermodalkan Kulit Buah Ini Aja, Ketahui Caranya

Alternatifnya, gantilah dengan makanan yang lebih sehat, seperti ikan, minyak zaitun, sayuran hijau, dan biji-bijian.

Selain itu, jangan malas membersihkan wajah setiap hari, juga jindari menggosok wajah yang berjerawat terlalu keras.