Bikin Suami Jadi Bertekuk Lutut karena Moms Makin Awet Muda, Cuma Oleskan Pepaya ke Wajah Bisa Menghilangkan Keriput dengan Cepat

By Kirana Riyantika, Kamis, 28 Oktober 2021 | 13:30 WIB
Manfaat pepaya untuk menghilangkan keriput, bisa dicoba di rumah (Kolase Pexels.com)

Bahkan, enzim papain bisa disebut sebagai salah satu enzim oembersih kulit terbaik.

Tak hanya menghilangkan keriput, manfaat dari pepaya ini juga bisa membersihkan pori-pori yang tersumbat.

Sehingga, bisa membantu mengatasi serta mencegah masalah kerawat pada kulit.

Cara membuat ramuan penghilang keriput dari pepaya sangat mudah.

Baca Juga: Ya Ampun Kenapa Bisa Baru Tahu, Ternyata Daun Pepaya Ampuh Menghilangkan Uban Sampai ke Akar

Mula-mula, Moms perlu menyiapkan setengah cangkir pepaya matang yang sudah dicuci bersih.

Haluskan pepaya tersebut menggunakan blender.

Untuk mengoptimalkan hasil, Moms bisa menambahkan satu sendok makan madu dan susu.

Oleskan pada wajah dan leher, lalu beri pijatan lembut.

Diamkan selama kurang lebih 20 menit, lalu bilas sampai bersih.

Demi mendapatkan kulit wajah bebas keriput dengan cepat, Moms bisa mengulangi cara ini dua kali dalam seminggu.