Buat Suami Makin Suka Memandang Wajah Moms yang Bebas Bintik-bintik, Cuma Pakai Jeruk Bali Efeknya Menghilangkan Flek Hitam

By Kirana Riyantika, Minggu, 31 Oktober 2021 | 08:33 WIB
Manfaat jeruk bali untuk menghilangkan flek hitam ini bisa Moms coba di rumah (Kolase foto Pixabay.com/chermitove/uroburos)

Cara menggunakan jeruk bali untuk menghilangkan flek hitam, sebaiknya Moms menggunakan minyak esensial jeruk bali atau pamelo.

Minyak esensial jeruk bali lebih efektif untuk menghilangkan flek hitam.

Namun, Moms tidak disarankan langsung mengoleskan minyak esensial jeruk bali.

Baca Juga: Mulai Sekarang Buat Suami Tambah Cinta karena Wajah Moms Makin Mulus, Khasiat Kopi Untuk Menghilangkan Flek Hitam Tak Diragukan Lagi

Beberapa minyak pembawa yang direkomendasikan diantaranya minyak kelapa atau minyak pembawa.

Sebaiknya, Moms mencampurkannya dengan minyak pembawa supaya lebih ringan di kulit dan tidak menyebabkan iritasi.

Mula-mula, Moms perlu menyiapkan 2-3 tetes minyak esensial jeruk bali dalam sebuah wadah.

Lalu, encerkan dengan beberapa tetes minyak pembawa.

Oleskan ramuan tersebut ke area flek hitam.

Diamkan selama 20 menit, lalu bilas dengan air sampai bersih.