Banyak yang Percaya, Begini Mitos Ciri-ciri Hamil Anak Laki-laki yang Tersebar di Masyarakat

By Riska Yulyana Damayanti, Minggu, 31 Oktober 2021 | 16:52 WIB
Ciri-ciri hamil anak laki-laki (Pexels.com/Pixabay)

Tidak pula menandakan bahwa ibu sedang mengandung bayi perempuan ya.

2. Mitos soal ibu yang senang berdandan 

Mitos kedua yang sering beredar yakni, jika tak suka berdandan selama hamil, disebut Moms sedang mengandung anak laki-laki.

Jika Moms terlihat memiliki penampilan yang memukau saat hamil, hal itu disebut menandakan sedang hamil anak perempuan.

Baca Juga: Banyak Orang Tahu Ciri-ciri Hamil Preeklamsia, Tapi Tak Semuanya Tahu Kalau Wanita yang Memiliki Tanda-tanda Ini Berisiko Mengalaminya, Siapa Ya?

3. Pergerakan mata

Disebutkan jika mata membesar kurang dari satu menit saat menghadap ke kaca, disebut Moms sedang hamil bayi laki-laki.

Sebaliknya, jika mata tak membesar dalam satu satu menit, katanya Moms sedang hamil anak perempuan.

4. Mood swing

Mitos perubahan suasana hati ibu hamil yang sering mengalami mood swing.