Kahiyang Ayu Ngidam Tengah Malam, Ia Justru Diminta Tidur dan Bermimpi

By Kirana Riyantika, Kamis, 8 Maret 2018 | 18:59 WIB
Kahiyang Ayu Ngidam Tengah Malam, Ia Justru Diminta Tidur dan Bermimpi (instagram/ayangkahiyang)

Kahiyang pun memberikan keterangan bahwa DM (Direct Message) dari temannya tersebut adalah DM terbaik.

Unggahan instastory Kahiyang

Ngidam merupakan suatu hal yang wajar dialami oleh ibu hamil.

BACA JUGA:Jelang Melahirkan, Dr. Reisa Broto Asmoro Terbaring di Rumah Sakit Karena Ini

Berdasarkan penelitian, dilansir dari sheknow.com, perempuan hamil yang mengalami ngidam sebanyak 50-90%.

Bahkan, ada juga yang mengalami ngidam justru sang suami.

Loh, ada-ada saja ya Moms.

Sebenarnya menuruti ngidam adalah hal yang sah-sah saja dilakukan, asalkan ibu hamil tidak ngidam sesuatu yang membahayakan kesehatan.

Misalnya jika ibu hamil ngidam merokok atau makan makanan tak sehat lain, tentu ini harus dihindari.