Sering Dilakukan Ibu Rumah Tangga, Kesalahan Saat Bersih-bersih Ini Justru Bikin Dapur Semakin Dekil

By Shannon Leonette, Rabu, 3 November 2021 | 13:53 WIB
Kesalahan membersihkan dapur yang bisa buat dapur alami perubahan ini. (pixabay.com/mgattorna)

Nakita.id - Dapur menjadi salah satu area rumah yang paling sering kita lewati maupun tempati untuk memasak.

Oleh karenanya, menjaga kebersihan dapur itu sangatlah penting Moms!

Hal ini dilakukan untuk tetap menjaga keamanan serta kesehatan diri kita sendiri, juga keluarga.

Sayangnya, tak semua orang yang tahu bagaimana cara membersihkan dapur dengan tepat, Moms.

Bahkan, ada yang lebih memilih untuk membersihkan dapur secara asal tanpa memperhatikan risikonya, lo.

Padahal, kesalahan seperti inilah yang bisa buat dapur menjadi sarang kuman dan bakteri.

Nah, agar tidak terulang lagi, dilansir The Kitchn via KOMPAS.com (3/11/2021), berikut adalah lima kesalahan penting saat membersihkan dapur yang harus Moms tinggalkan sekarang juga.

Baca Juga: Kompor Gas Berminyak dan Karatan Bisa Kembali Kinclong Seperti Baru Hanya dengan Trik Mudah Ini, Yuk Coba!

Baca Juga: Tak Lagi Jadi Tekanan Batin Saat Lihat Dapur Kotor, Ini Trik Membersihkan Dapur Secara Menyeluruh