Ganti Cara Menikmati Teh dengan Menambahkan Serai, Sungguh Tidak Disangka Ternyata Bisa Buat Tubuh Alami Perubahan Mengejutkan Seperti Ini, Yuk Cari Tahu Cara Membuatnya!

By Diah Puspita Ningrum, Kamis, 4 November 2021 | 07:25 WIB
Manfaat minum teh serai (Freepik/user6740038)

3. Mencegah infeksi

Penelitian menunjukkan bahwa serai bisa mencegah infeksi.

Teh serai bisa mengatasi infeksi jamur serta sariawan yang menyerang orang dengan kekebalan tubuh yang lemah.

4. Meningkatkan kesehatan mulut

Beberapa orang mungkin sudah tahu kalau serai bisa menjaga kesehatan mulut.

Penelitian menemukan bahwa efek herbal serai bisa menghambat pertumbuhan bakteri di mulut.

Baca Juga: BERITA POPULER: Modal Cuma Serai Uban di Rambut Bisa Lenyap Sampai ke Akar hingga Nyesel Baru Tahu Menghilangkan Flek Hitam Ternyata Bisa dengan Bawang Merah

Cara membuat teh serai jeruk nipis

Bahan:

3 batang serai 2 butir jeruk nipis1 kantong teh celup atau teh hijau atau teh hitam5 gelas air

Cara Pembuatan:

1. Potong 3 batang serai menjadi 4 bagian lalu digeprek.2. Iris 2 butir jeruk nipis tipis-tipis berbentuk bulat.3. Masukkan satu kantong teh celup pilihan Moms.4. Tambahkan 5 gelas air lalu rebus hingga takarannya menjadi kira-kira 2 gelas air.5. Setelah mendidih hingga 2 gelas diamkan sampai dingin dan baiknya Moms konsumsi pagi dan sore