Tak Perlu Rogoh Kocek, Cuma Pakai 1 Benda Sebagai Pengganti Berbagai Makeup, Moms Bisa Tampil Cantik Seperti Pakai Banyak Bahan

By Shannon Leonette, Selasa, 9 November 2021 | 09:05 WIB
Ini lo Moms, berbagai cara memanfaatkan lipstik dalam makeup. (Pixabay.com/kaboompics)

3. Sebagai Eyeshadow

Tahukah Moms? Lipstik juga bisa lo digunakan untuk eyeshadow!

Bahkan, cara ini bisa dibilang cara yang paling umum.

Aplikasikan sedikit lipstik pada kelopak mata, kemudian oleskan dan ratakan dengan jari.

Untuk mengatur warna base-nya, Moms bisa gunakan bedak transparan agar bisa bermain dengan lebih banyak warna di atasnya.

Baca Juga: #5MenitAja Riasan Mata yang Indah dan Mudah Diaplikasikan untuk Working Moms

4. Sebagai Korektor

Moms perlu tahu, warna korektor ternyata hampir mirip dengan warna lipstik lo.

Tapi, hanya formulasi dan pigmentasinya saja yang berbeda.

Jadi, Moms tetap bisa lo menggunakan lipstik sebagai korektor untuk menghilangkan area-area wajah yang tidak diinginkan.

Misalnya, mata panda, jerawat, atau garis kerutan.

Baca Juga: Trik Riasan Wajah untuk Menyamarkan Kerutan dengan Instan, Hanya Gunakan Pelembab hingga Blush On dengan Tepat

Nah, itu dia trik memakai lipstik dalam makeup, tanpa perlu merogoh kocek demi peralatan makeup yang lengkap.

Selamat mencoba!