Ya Ampun Baru Tahu Kalau Bersihkan Noda Bisa Semudah Ini, Berikut Tips Bersihkan Noda Makanan di Sarung Bantal Anak, Modalnya Cuma Baking Soda

By Amallia Putri, Senin, 22 November 2021 | 14:22 WIB
Cara membersihkan noda di sarung bantal anak dengan baking soda (Freepik)

Berikut adalah cara untuk membersihkan noda di sarung bantal milik anak, yang sudah dirangkum Nakita.id, dari berbagai sumber:

1. Siapkan baking soda dan air

2. Tuangkan 2 sendok makan baking soda dan 1 sendok makan air

3. Aduk hingga mengental

4. Aplikasikan pada sarung bantal yang memiliki noda

5. Tunggu sampai kering

6. Bilas sarung bantal menggunakan air bersih

7. Moms langsung cuci sarung bantal dengan mesin cuci

Baca Juga: BERITA POPULER: Tak Perlu Lagi Tutup Hidung karena Kulkas Bau dan Kotor Bisa Bersih dengan Baking Soda hingga Cuma Pakai Buah Beli di Pasar Wajah Bisa Jadi Cerah dan Bersih Dalam Hitungan Menit

Saat baking soda kering, biasanya noda juga sudah larut.

Sehingga saat dicuci menggunakan air dan deterjen biasa, noda sudah bisa hilang.

Beberapa sumber menyarankan untuk Moms menambahkan cuka.

Cukup tambahkan dua sendok makan cuka ke dalam campuran baking soda.

Metode ini juga dipercaya untuk membersihkan noda dari sarung bantal.

Dengan cara ini, noda yang ada di sarung bantal bisa teratasi.

Moms bisa tidur dengan nyaman kembali.