Bisa Langsung Dicoba Mulai Sekarang, Segera Lakukan 5 Cara Ini agar Kulit Kering Tetap Terhidrasi

By Poetri Hanzani, Selasa, 23 November 2021 | 12:11 WIB
tips dan trik untuk menjaga kulit kering supaya selalu terhidrasi. (pixabay.com)

Hindari mandi dengan air terlalu panas

Mandi dengan air yang terlalu panas dan terlalu lama juga bisa menyebabkan hilangnya kadar air dan minyak yang diperlukan yang menghidrasi kulit.

Untuk itu, ada baiknya saat mandi Moms menggunakan suhu ruangan atau air hangat.

Gunakan produk perawatan kulit bebas pewangi

Beberapa produk perawatan kulit mungkin memiliki bahan kimia tertentu yang terlalu keras untuk kulit kering dan sensitif.

Untuk itu, Moms bisa menghindari menggunakan produk perawatan kulit yang memiliki pewangi.

Baca Juga: Bisa Dilakukan Dari Sekarang Merawat Kulit Kering Hanya Bermodalkan Bahan Alami, Hasilnya Bikin Emak-emak Girang