Panduan Cara Mudah Menggunakan Aplikasi PeduliLindungi

By Shinta Dwi Ayu, Senin, 29 November 2021 | 19:45 WIB
Cara menggunakan aplikasi PeduliLindungi. (Freepik.com/wayhomestudio)

Selain itu, melalui aplikasi PeduliLindungi juga bisa membuat Moms melihat tingkat keramaian di tempat yang ingin dikunjungi.

Namun, sayangnya masih banyak orang yang kurang familiar dengan aplikasi PeduliLindungi tersebut.

Terutama bagi orangtua yang memang jarang menggunakan teknologi tentu saja akan kesulitan menggunakan aplikasi PeduliLindungi tersebut.

Maka dari itu kali ini Nakita.id ingin memberitahu cara menggunakan aplikasi PeduliLindungi dengan mudah.

Baca Juga: Tak Perlu Panik, Ikuti Cara Mengisi Daftar Vaksin Melalui Aplikasi PeduliLindungi, Ternyata Mudah Banget!

Melansir dari Kompas.com, cara pertama adalah Moms harus mendownload aplikasi PeduliLindungi tersebut di Handphone.

Jika sudah maka Moms harus membuat akun terlebih dahulu dengan mamasukan identias seperti nomor KTP dan juga nomor ponsel.

Apabila sudah memiliki akun maka Moms bisa mengikut cara berikut untuk menggunakan aplikasi PeduliLindungi: