Pentingnya Me Time Bagi para Moms, Bisa Hindarkan Masalah Ini Timbul di Keluarga

By Debora Julianti, Rabu, 1 Desember 2021 | 08:30 WIB
resiko jika Moms tidak pernah me time (freepik)

4. Sering Menggerutu Kepada Suami

Jangan heran bila Ibu jadi sering menggerutu atau mengomel ke suami.

Hal ini karena ada suatu ketidakpuasan yang sedang dipendamnya.

Karena itu, demi kesejahteraan rumah tangga, diperlukan pengertian Dads untuk membebaskan Ibu sesekali dari tugas-tugas rumah tangga dan pengasuhan anak.

5. Ibu Merasa Rendah Diri

Jarang merawat diri bisa membuatmu menjadi lebih sensitive.

Selain itu juga Moms akan lebih mudah tersinggung, minder dan bahkan bisa kehilangan niat bermesraan dengan suami.

Karena kurang waktu me time Moms jadi jarang bisa mandi dengan benar dan merawat dirinya seperti dulu.

Agar mental Moms tetap sehat, coba minta tolong Dads agar bisa membantu mengalihkan perhatian anak sehingga kamu bisa ke salon atau merawat diri dengan lebih tenang.

Ibu yang merasa rendah diri biasanya kerap kali akan membandingkan diri mereka dengan orang lain dan bahkan bisa sampai depresi.

Baca Juga: Rentan Terjadi di Masa Pandemi Covid-19, Kenali Tanda-Tanda Stres Pada Moms yang Harus Segera Me Time