Meski Bisa Dipakai untuk Melibas Kolesterol Jahat, Tapi Bawang Putih Jangan Sekali-kali Dikonsumsi Orang dengan Kondisi Ini, Bisa Bahayakan Nyawa

By Diah Puspita Ningrum, Kamis, 9 Desember 2021 | 10:30 WIB
Bawang putih bisa mengatasi kolesterol tapi tidak boleh dikonsumsi orang kondisi ini (Pexels.com/Isabella Mendes)

Nakita.id - Apakah Moms sudah pernah mendengar manfaat bawang putih untuk kesehatan tubuh?

Bawang putih merupakan salah satu bahan dapur yang kerap digunakan untuk bumbu masakan.

Bawang putih memiliki kandungan antioksidan dan anti-inflamasi yang berguna untuk mengobati peradangan.

Baca Juga: Modalnya Cuma Bawang Putih, Keriput Bisa Perlahan Lenyap dan Bonusnya Wajah Jadi Seperti Ini, Cara Meraciknya Gampang Banget

Bumbu dapur sejuta umat ini juga dapat membantu menurunkan kolesterol jahat yang bersarang di tubuh.

Ya, memang sudah bukan rahasia lagi kalau kolesterol menjadi pemicu penyakit kardiovaskuler seperti jantung dan stroke.

Meski demikian, Moms harus tahu kalau bawang putih tidak boleh dikonsumsi orang dengan kondisi seperti ini.