Ini Cara Merontokkan Bulu Ketiak Sampai ke Akarnya, Modalnya Cuma Mentimun yang Diolah Jadi Seperti Ini, Yuk Coba Sekarang!

By Aullia Rachma Puteri, Minggu, 12 Desember 2021 | 13:00 WIB
Cara merontokkan bulu ketiak dengan bahan alami dari mentimun (Freepik.com)

Nakita.id - Ketiak yang penuh dengan bulu merupakan salah satu masalah besar.

Maka dari itu, banyak Moms yang mencari cara merontokkan bulu ketiak.

Tapi, untuk menghilangkan rambut ketiak selamanya butuh proses yang tidak cepat.

Kenapa seperti itu? Karena sebenarnya, bulu ketiak tidak boleh dicukur setiap hari.

Baca Juga: Ini Cara Mudah Merontokkan Bulu Ketiak Biang Kerok Bau Badan, Modalnya Cukup Pakai Tomat yang Diolah Jadi Seperti Ini

Pasalnya, bulu ketiak punya fungsi, yaitu menghindari gesekan dari lipatan lengan dan bahu.

Tapi, bulu ketiak kalau dibiarkan terus tumbuh tanpa dicukur juga bisa jadi malapetaka besar.

Karena, bulu ketiak bisa jadi sumber bau badan yang buat Moms tidak percaya diri.

Selain sumber bau badan, bulu ketiak juga bisa menimbulkan sensasi gatal jika tidak dirawat dengan benar.

Biasanya untuk mengatasi hal ini Moms mecukur bulu ketiak sebulan sekali.

Tapi, daripada mencukurnya, lebih baik Moms merontokkannya dengan mentimun.

Ya, mentimun bisa merontokkan bulu ketiak.

Mengutip dari Style Craze, mentimun jadi salah satu bahan untuk merontokkan bulu ketiak secara alami.

Mentimun bisa merontokkan bulu ketiak secara alami

Baca Juga: Biang Kerok Munculnya Bau Badan Ternyata Bulu Ketiak, Cara Mudah Merontokkannya Secara Alami Hanya dengan Modal Tepung Maizena Saja, Yuk Coba Sekarang

Moms tak perlu lagi menggunakan pisau cukur atau alat lainnya. Cukup modal mentimun saja.

Moms tentu sudah tidak asing lagi dengan mentimun.

Salah satu buah ini tentunya ada di kulkas Moms. Namun jika tidak ada, Moms bisa membelinya di pasar dengan harga yang murah.

Modal Rp 5.000 saja Moms bisa kok mendapatkan mentimun.

Masih ragu karena bahannya hanya bahan alami? Tenang Moms, meski hanya menggunakan bahan alami dari mentimun, tapi hasilnya tak akan kalah dengan cara-cara canggih.

Kabar baiknya lagi menggunakan mentimun pada ketiak tidak hanya merontokkan bulu ketiak secara alami saja, melainkan membuat kulit ketiak jadi lebih cerah.

Pasti Moms bahagia kan mendengar kabar ini?

Nah, untuk merontokkan bulu ketiak dengan mentimun, Moms bisa siapkan satu bahan lagi, yaitu baking soda.

Baca Juga: Hilangkan Bulu Ketiak dengan Cepat Tanpa Rasa Sakit Modalnya Cukup Bahan Alami dari Lada, Begini Cara Meraciknya

Campurkan baking soda setelah Moms menghancurkan mentimun sampai halus.

Lalu, oleskan mentimun yang sudah dicampurkan dengan baking soda ke ketiak dan diamkan selama 15 menit.

Setelah itu, bilas dengan air hangat.

Pasti setelahnya Moms akan melihat perubahan menakjubkan karena bulu ketiak bakal rontok dengan sendirinya.