Ciri-ciri Hamil yang Segera Membutuhkan Pertolongan Dokter, Waspadai Mual hingga Sakit Kepala yang Seperti Ini

By Riska Yulyana Damayanti, Senin, 13 Desember 2021 | 11:30 WIB
Ciri-ciri hamil yang segera membutuhkan pertolongan dokter (Freepik.com/ wayhomestudio)

Nakita.id - Perhatikan ciri-ciri hamil yang segera membutuhkan pertolongan dokter.

Saat Moms hamil sering kali akan merasakan berbagai gejala.

Sebagian Moms bisa saja mengalami mual dan muntah, sakit kepala, hingga kelelahan.

Baca Juga: Cara Mengatasi Mual Muntah Saat Hamil yang Menjadi Ciri-ciri Hamil 1 Minggu Ternyata Mudah, Cuma Minum Air Rebusan Jahe Saja, Begini Cara Membuatnya Agar Aman Dikonsumsi Ibu Hamil Muda

Tidak hanya itu, ciri-ciri hamil lainnya yang bisa Moms rasakan yakni payudara yang membesar, sering buang air kecil hingga terjadi perubahan pada kulit.

Jika ciri-ciri kehamilan tersebut dialami dalam intensitas yang lebih parah, segeralah hubungi dokter

Itulah mengapa penting bagi setiap orang tua untuk mengetahui tentang tanda-tanda peringatan.

Berikut ciri-ciri hamil yang perlu diwaspadai, dilansir dari Parents.com.