Keriput di Wajah Bisa Hilang dalam Semalam Cuma Pakai Kulit Buah Naga, Seperti Ini Caranya

By Aullia Rachma Puteri, Rabu, 15 Desember 2021 | 15:00 WIB
Keriput di wajah bisa hilang dengan kulit buah naga (Pexels.com)

Yaitu, memanfaatkan kulit buah naga.

Selama ini, kalau Moms ingin mengonsumsi buah naga pasti mengupasnya dulu, kulitnya lalu dibuang ke tempat sampah.

Mohon sekarang jangan dilakukan lagi, karena ada manfaat kulit buah naga untuk wajah.

Salah satunya untuk menghilangkan keriput secara alami.

Menghilangkan keriput secara alami dengan kulit buah naga, begini caranya

Baca Juga: Coba Menghilangkan Keriput dengan Putih Telur, Manjur Banget Buat Wajah Tampak Awet Muda, Bukan Isapan Jempol Belaka

Mengutip Style Craze, menghilangkan keriput dengan kulit buah naga sangat gampang dan tentunya tak membutuhkan banyak biaya.

Jika Moms sedang mengonsumsi buah naga, jangan buang kulitnya.

Kumpulkan kulitnya, lalu keringkan di bawah sinar matahari atau Moms juga bisa menggunakan oven.

Setelah kering, hancurkan kulit buah naga menggunakan blender. Pastikan teksturnya benar-benar jadi seperti bubuk.