Penyebab Anemia pada Anak dan Gejalanya, Jangan Anggap Sepele! Kenali Ciri-ciri Anak yang Berisiko Lebih Tinggi Terkena Penyakit ini

By Kintan Nabila, Senin, 20 Desember 2021 | 13:51 WIB
Penyebab anemia pada anak (Freepik)

3. Kehilangan sel darah merah karena pendarahan

Anak-anak bisa mengalami pendarahan yang memicu anemia, misalnya karena kecelakaan.

Bisa juga karena pendarahan menstruasi yang banyak pada remaja.

Baca Juga: Jangan Lengah, Kenali Faktor Anemia Pada Anak, Moms!

Selain itu, ketahui juga kondisi anak-anak yang berisiko terkena anemia.