Warga Nunukan Kalimantan Utara Digegerkan dengan Penemuan Ular Sanca Kembang di Lantai Rumah Warga, Begini Kronologinya

By Kirana Riyantika, Kamis, 23 Desember 2021 | 19:10 WIB
Ditemukan ular sanca di dalam rumah warga Nunukan (Pexels/Davyd Bortnik)

Ternyata, rumah Arbain dan tetangganya menyambung.

Arbain lantas mengirimkan video masuknya ular ke rumah tetangganya kepada sang pemilik rumah.

Namun, tetangganya berada di kampung halaman.

Arbain lalu berinisiatif melaporkan kejadian tersebutkepada Dinas Pemadam Kebakaran.

Baca Juga: Sebelum Terlambat dan Menyesal , Segera Lakukan Trik Ini untuk Bikin Ular Ogah Datang ke Rumah

Dinas Pemadam Kebakaran beraksi cepat hingga bisa mengevakuasi ular tersebut dalam kurun waktu kurang dari satu jam.

Melansir Pets via Kompas, ada beberapa tanaman yang bisa ampuh mencegah ular masuk ke rumah. Berikut ulasannya:

1. Marigold

Bunga satu ini dikenal dengan warnanya yang cerah dan indah.

Tapi, tahukah Moms, tanaman ini ternyata ampuh mengusir ular yang bersarang di rumah, lo.