BMKG Beri Peringatan Cuaca Ekstrem Pada Selasa 28 Desember 2021, Sederet Kabupaten dan Kota Ini Diminta Waspada Hadapi Hujan Lebat Serta Potensi Angin Kencang

By Aullia Rachma Puteri, Selasa, 28 Desember 2021 | 07:32 WIB
BMKG beri peringatan adanya cuaca ekstrem pada Selasa (28/12) (Pixabay)

Nakita.id - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika atau BMKG merupakan sebuah badan yang tahu soal adanya cuaca ekstrem di Indonesia.

Memang itulah salah satu pertugas BMKG.

Dan pada Selasa (28/12) BMKG beri peringatan adanya cuaca ekstrem di Indonesia.

Cuaca ekstrem itu diprediksi akan terjadi di 27 Kabupaten/ Kota di Indonesia.

Sebagai informasi saja, Indonesia memiliki 2 musim yaitu musim hujan dan musim kemarau.

Baca Juga: Jelang Tahun Baru 2022, BMKG Beri Peringatan Adanya Cuaca Ekstrem 27 Desember 2021, Sederet Wilayah Ini Diminta Waspada

Bulan Desember ini sama seperti bulan lalu yaitu sebagian wilayah Indonesia masih diguyur hujan deras.

Bahkan ada beberapa wilayah yang sampai mengalami hujan deras disertai petir dan angin kencang.

Karena di Indonesia masih musim hujan tentu BMKG merilis cuaca ekstrem ini agar semuanya tetap berjaga-jaga ketika akan melakukan aktivitas di luar rumah.

Berikut daftar kabupaten/kota yang mendapatkan peringatan dini dari BMKG, Selasa (28/12/021):

BALI

Sebagian besar wilayah Bali.

BANTEN

Lebak bagian timur dan selatan, Tangerang bagian selatan.

BENGKULU

Bengkulu Utara, Mukomuko, Bengkulu Selatan, Kaur, Lebong.

DI YOGYAKARTA

Sleman, Kulon Progo bagian utara dan tengah.

DKI JAKARTA

Jakarta Timur, Jakarta Selatan.

Baca Juga: Laut Arafuru Terpantau Seperti Ini, BMKG Cepat-cepat Beri Peringatan Pada 31 Wilayah di Indonesia untuk Bersiap Hadapi Cuaca Ekstrem Rabu 22 Desember 2021

JAWA BARAT

Kabupaten dan Kota Bogor, Garut, Majalengka, Kabupaten dan Kota Cirebon, Sumedang, Subang, Indramayu, Kuningan, Kabupaten dan Kota Sukabumi, Cianjur, Kabupaten dan Kota Tasikmalaya, Ciamis, Kota Banjar, Kabupaten dan Kota Bandung, Kota Cimahi, Bandung Barat.

JAWA TENGAH

Wilayah pegunungan, sebagian Jawa Tengah bagian timur.

JAWA TIMUR

Kabupaten dan Kota Madiun, Magetan, Pacitan, Trenggalek, Tulungagung, Probolinggo, Jember, Situbondo, Banyuwangi, Surabaya, Sidarjo, Gresik, Lamongan, Bojonegoro, Blitar, Kabupaten dan Kota Malang, Pasuruan, Lumajang, Pamekasan, Sumenep.

KALIMANTAN BARAT

Kayong Utara, Ketapang, Melawi, Sintang.

KALIMANTAN SELATAN

Kabupaten dan Kota Banjarbaru, Banjar, Tanah Laut, Banjarmasin, Tapin, Barito Kuala, Hulu Sungai Tengah, Kotabaru, Tanah Bumbu, Tanah Laut, Hulu Sungai Utara, Tabalong.

KALIMANTAN TENGAH

Sebagian besar wilayah Kalimantan Tengah.

KALIMANTAN TIMUR

Tabang, Sendawar, Muara Wahau, Sandaran, Damai, Long Bagun, Maratua.

KALIMANTAN UTARA

Tarakan, Malinau, Malinau Selatan, Malinau Selatan Hulu, Pujungan, Bahau Hulu, Kayan Hilir, Tana Lia, Tanjung Palas Utara.

LAMPUNG

Mesuji, Lampung Utara, Lampung Tengah, Lampung Timur, Tulang Bawang Barat, Metro, Bandar Lampung, Pesawaran, Pringsewu, Lampung Selatan, Pesisir Barat, Tanggamus, Way Kanan.

MAUKU

Seram bagian barat, Seram bagian timur, Maluku Tenggara, Kepulauan Aru, Kepulauan Tanimbar, Maluku Barat Daya.

Baca Juga: Ada Peringatan Cuaca Ekstrem dari BMKG, 32 Wilayah Ini Diminta Waspada Akan Curah Hujan Tinggi Pada Selasa 21 Desember 2021

MALUKU UTARA

Morotai.

NUSA TENGGARA BARAT

Kota Mataram, Lombok Barat, Lombok Utara, Lombok Tengah, Lombok Timur, Sumbawa, Sumbawa Barat, Kabupaten dan Kota Bima, Dompu.

NUSA TENGGARA TIMUR

Manggarai Barat, Manggarai, Manggarai Timur, Ngada, Nagekeo, Ende, Sikka, Flores Timur, Kalabahi, Lembata, Sumba Barat, Sumba Timur, Sumba Tengah, Sumba Barat Daya, Kabupaten dan Kota Kupang.

PAPUA

Mimika, sebagian pegunungan bagian tengah.

PAPUA BARAT

Sorong, Raja Ampat, Aimas, Kaimana, Manokwari, Manokwari Selatan, Teluk Bintuni, Telluk Wondama, Fakfak.

SULAWESI BARAT

Pasangkayu, Mamuju, Majene, Polewali Mandar.

SULAWESI SELATAN

Pesisir barat Sulawesi Selatan.

SULAWESI TENGAH

Poso, Morowali Utara, Morowali.

SULAWESI TENGGARA

Buton Selatan, Buton Tengah, Konawe Utara, Kolaka Timur, Konawe.

Baca Juga: BMKG Beri Peringatan Cuaca Ekstrem untuk 27 Lokasi Ini karena Curah Hujan Semakin Tinggi, Mana Saja?

SULAWESI UTARA

Manado, Bitung, Tomohon, Minahasa, Minahasa Utara, Minahasa Selatan, Minahasa Tenggara, Kepulauan Sangihe, Kepulauan Talaud.

SUMATERA BARAT

Pasaman Barat, Agam, Padang Pariaman, Pariaman, Padang, Pesisir Selatan.

SUMATERA SELATAN

OKU Selatan, OKU Timur, OKU, Muara Enim, Pagaralam, Lahat, Empat Lawang, Lubuk Linggau, Musi Rawas Utara, Musi Rawas, PALI, Prabumulih, Ogan Ilir, Palembang, Banyuasin, Musi Banyuasin.

(Artikel ini telah tayang di Tribunnews dengan judul "Peringatan Dini Selasa 28 Desember 2021, Berikut Kabupaten/Kota yang Berpotensi Hujan Lebat")