Jerawat di Hidung Jangan Lagi Dianggap Remeh, Ternyata Bisa Jadi Tanda Alami Penyakit Berbahaya Ini

By Ratnaningtyas Winahyu, Jumat, 7 Januari 2022 | 15:57 WIB
Penyebab jerawat di hidung (Freepik.com)

Alhasil, pori-pori hidung lebih mudah tersumbat dan rentan muncul jerawat.

Namun, melansir dari Healthline via Kompas, penyebab jerawat di hidung ternyata ada berbagai faktor, Moms.

Hal itu tergantung pada jenisnya.

Umumnya, jenis jerawat yang kerap tumbuh di hidung adalah jerawat vulgaris dan rosacea.

Jerawat jenis ini biasanya ditandai dengan munculnya benjolan yang berisi nanah atau komedo.

Penyebab jerawat jenis vulgaris ini pun karena penyumbatan pori-pori.

Kedua, jerawat di hidung juga bisa berupa rocacea.

Baca Juga: Cara Alami Atasi Jerawat di Dalam Hidung

Perbedaannya dengan jerawat vulgaris adalah, jenis jerawat ini memiliki ciri-ciri seperti:

- Kulit kemerahan

- Peradangan bengkak meluas

- Jerawat menyebar ke area sekitar hidung