Cara Membasmi Tikus dengan Peppermint Ternyata Semudah Ini, Dijamin Bikin Ibu Rumah Tangga Takjub dengan Hasilnya

By Shannon Leonette, Senin, 10 Januari 2022 | 10:12 WIB
Moms, begini cara membasmi tikus dengan peppermint. (Freepik)

Moms harus tahu, tikus memiliki penglihatan yang sangat lemah, tetapi memiliki penciuman yang kuat dan tajam.

Sementara, aroma peppermint dikenal memiliki aroma yang kuat.

Pasalnya, peppermint mengandung senyawa mentol yang sangat kuat.

Meski manusia senang menciumnya, aroma ini dapat membuat rongga hidung pada tikus teriritasi.

Sehingga, tikus yang menciumnya akan langsung melarikan diri dalam sekejap.

Ada dua cara memanfaatkan peppermint untuk membasmi tikus.

Berikut adalah cara-caranya.

Baca Juga: Tanpa Perangkap, Tikus Ketakutan Masuk ke Rumah Jika Moms Gunakan Tanaman Ini, Segera Coba!

1. Menanam tanaman peppermint

Moms cukup menanam tanaman peppermint di pekarangan rumah.

Aroma yang dikeluarkan akan mencegah tikus masuk atau berkeliaran di sekitar rumah Moms.

2. Menggunakan minyak esensial aroma peppermint