Cara Menyembuhkan Asam Lambung Akut Kurang dari 10 Menit, Modalnya Cuma Putih Telur yang Dikonsumsi Seperti Ini

By Shinta Dwi Ayu, Jumat, 21 Januari 2022 | 18:59 WIB
Cara menyembuhkan asam lambung (Freepik.com)

Nakita.id - Pasti banyak yang belum tahu, berikut ini cara menyembuhkan asam lambung akut dalam waktu cepat.

Asam lambung merupakan salah satu penyakit yang tentu saja tidak asing lagi di telinga banyak orang.

Pasalnya, saat ini banyak sekali orang yang menderita penyakit asam lambung tersebut.

Asam lambung bisa dialami oleh siapapun, baik orang tua ataupun remaja.

Penyakit asam lambung adalah jenis penyakit yang menyerang saluran pencernaan.

Biasanya asam lambung bisa terjadi karena pola makan atau gaya hidup yang diterapkan seseorang kurang sehat.

Pola makan yang tidak teratur juga bisa jadi pemicu asam lambung naik.

Jenis makanan atau minuman yang dikonsumsi juga bisa jadi pemicu naiknya asam lambung secara tiba-tiba.

Gejala asam lambung yang sering kali dirasakan banyak orang adalah nyeri pada bagian perut.

Baca Juga: Bersandar dan Tidur Miring Bisa Menjadi Pilihan Posisi Tidur Pada Ibu Hamil Saat Asam Lambung Naik

Namun, jika asam lambung sudah parah atau akut, tidak menutup kemungkinan juga Moms dan Dads akan merasakan gejala yang lebih parah.

Misalnya, seperti sesak napas hingga perut terasa mual sekali.