Rekomendasi Sekolah Swasta Berkualitas Beserta Rincian Biayanya

By Shinta Dwi Ayu, Minggu, 23 Januari 2022 | 18:12 WIB
Rekomendasi deretan sekolah swasta berkualitas (Nakita.id)

Sampoerna Academy

Sampoerna Academy merupakan suatu lembaga pendidikan yang menjunjung tinggi nilai-nilai Asia di garis depan pembelajaran. Sampoerna Academy juga mengedepankan pendidikan yang bernama STEAM.

STEAM adalah pendekatan yang didasarkan pada disiplin ilmu Sains, Teknologi, Teknik, Seni dan Matematika. STEAM Education mengintegrasikannya menjadi satu kesatuan paradigma pembelajaran berbasis aplikasi dunia nyata.

Rincian biaya

Pre- School

Playgroup dan Pre- Kindergarten: Quarterly Rp61.750. 000, Yearly (Per tahun) Rp58. 500.000

Kindergarten 1: Quarterly Rp73. 150. 000, Yearly (Pertahun) Rp69. 300. 000.

Baca Juga: Bukan Hanya di Sekolah Negeri, Ternyata Ini Bantuan dari Pemerintah yang Ada di Sekolah Swasta

Kindergarten 2: Quartely, Rp78. 375. 000, Yearly Rp74. 250. 000

Elementary School (Sekolah Dasar)

Kelas 1 - 2: Quarterly Rp93. 100. 000, Yearly (Pertahun) Rp88.200.000

Kelas 3: Quarterly Rp93. 100.000, Yearly (Pertahun) Rp88.200.000