Perkembangan Penglihatan Anak Usia Dini yang Harus Moms Ketahui, Apa Saja yang Harus Dilakukan Agar Mata Anak Selalu Sehat?

By Amallia Putri, Sabtu, 29 Januari 2022 | 14:58 WIB
Perkembangan penglihatan anak yang perlu diketahui (Freepik.com)

Ia mulai mampu memahami bahwa tulisan dibaca mulai kiri ke kanan.

Pemahaman anak terhadap sesuatu juga sudah mulai berkembang.

Tak heran jika di usia inilah anak mulai memasuki masa sekolahnya yang dimulai pada kelas satu SD, dan TK untuk beberapa anak lainnya.

Baca Juga: Ini Dia Sederet Gejala Perkembangan Emosional Anak Usia Dini yang Perlu Diketahui dan Dipantau oleh Orangtua di Rumah

Setelah mengetahui perkembangannya, Moms juga wajib tahu caranya untuk mengoptimalkan kemampuan penglihatan anak.

Apa saja yang perlu dilakukan?

- Pola makan sehat, terutama asupan vitamin A, vitamin E, asam lemak omega-3, dan protein nabati

- Batasi penggunaan ponsel

- Alat permainan yang menunjang kesehatan penglihatannya seperti puzzle dan balok

- Latihan menggambar dan mewarnai

- Konsultasikan pada dokter secara rutin, terutama saat anak mulai menunjukkan gejala pada kesehatan mata

Dengan begitu, perkembangan penglihatan anak akan terjaga sehingga perkembangan yang lainnya tak terganggu.

Memiliki penglihatan yang baik amat sangat berhubungan erat dengan penyesuaiannya dalam bidang akademis di masa mendatang.

Baca Juga: Proses Tahapan Perkembangan Pengelihatan Bayi Usia 0-12 Bulan