Memberikan Protein sebagai MPASI Itu Wajib, Moms! Ini Penjelasan menurut Ahli Gizi Anak

By Shannon Leonette, Selasa, 8 Februari 2022 | 15:20 WIB
Protein ternyata wajib diberikan sebagai MPASI, Moms. Begini penjelasannya. (pexels.com/Karolina Grabowska)

Maka dari itu, dr. Titis menyarankan, kalau misalnya makannya cukup tapi berat badan tidak naik, tinggi badan tidak bertambah, coba dilihat kembali komposisinya.

"Komposisinya jangan kebanyakan apa atau miringnya kemana nih. Jangan-jangan karbohidratnya yang banyak, bukan protein dan lemak tadi. Mungkin itu yang harus dievaluasi," ujarnya.

Jadi, jangan sampai Moms lupa memberikan protein sebagai menu MPASI bayi, ya.

Atau bahkan, tidak memberikan protein sama sekali untuk bayi.

Semoga bermanfaat ya, Moms.

Baca Juga: Harus Baca Ini Dulu Sebelum Sertakan Jagung ke dalam Menu MPASI 10 Bulan Penambah Berat Badan, Ternyata Bisa Buat Si Kecil Alami Perubahan Ini pada Tubuhnya