Pentingnya Nenek Berperan Sama dalam Pengasuhan Anak, Ini Penjelasannya

By Kirana Riyantika, Selasa, 8 Februari 2022 | 20:29 WIB
Penting bagi nenek berperan sama dalam pengasuhan anak (Pexels/Alex Green)

Cinta nenek

Hal terpenting yang diberikan nenek kepada cucunya adalah cinta.

Bayi, balita, dan anak-anak prasekolah belajar dan tumbuh melalui hubungan yang erat dan penuh perhatian dengan orang dewasa dalam kehidupan mereka.

Perhatian, interaksi, dan cinta tanpa syarat dari kakek-nenek (dan orang tua, tentu saja) membantu seorang anak kecil merasa aman dan terlindungi.

Itulah yang mereka butuhkan untuk perkembangan otak yang sehat.

Baca Juga: Ini Peran Ayah dalam Memberikan MPASI pada Bayi, Tak Hanya Moms, Dads Juga Perlu Berperan Sama untuk Mendukung Tumbuh Kembangnya